5 Binatang Paling Unik di Dunia

Hal – hal yang paling unik di dunia pasti banyak di gemari orang. Dengan berbagai keunikan dapat member nilai lebih tersendiri. Begitu juga dengan binatang yang unik yang akan di hahas di listbool.com merupakan hewan unik yang terdapat hanya di beberapa tempat belahan dunia ini saja. Banyak perburuan yang dilakukan orang  berkantong lebih untuk mengoleksi binatang unik tersebut. Namun mereka tidak memperdulikan efek kepunahan binatang unik ini.

Berbicara tentang binatang. Banyak spesies di dunia ini belum di kenal secara pasti. Dan nama-nama binatang yang baru di temukan pun di namakan dengan nama si penemunya. Kalau binatang paling unik mungkin tidak banyak spesies-spesies atau jenisnya yang di temukan.

Berikut ini 5 binatang paling unik di dunia, yang di temukan :

1.Kumbang Jerapah

Hewan ini berasal dari madagaskar dan bentuknya pun menyerupai jerapah.  Hewan ini hanya terdapat di madagaskar. Madagaskar sangat terkenal dengan Negara yang penuh eksotisnya. Film pun ada yang di namakan dengan judul madly madagaskar.

Bagi hewan kumbang jerapah yang jantan, lehar panjang tersebut berguna saat berkelahi. Dan sebagai perlindungan diri.

2.Naga Laut Daun

Hewan ini sangat unik dan lucu. Banyak di temukan di perairan Australia sebelah barat. Di lihat dari bentuknya yang berupa agak kedaun-daunan dan badannya yang membentuk naga. Pasti setiap orang ingin mengoleksi dan memlihara salah satu binatang paling unik di dunia ini.

Namun akhir-akhir ini hewan unik ini banyak di buru orang dan pemerintah Australia mulai melindungi habitat naga laut yang berbentuk daun tersebut.

3.Aye-aye
Salah satu hewan unik lainnya terdapat juga di pulau madagaskar. Hidup di ketinggian lebih 800 meter dari tanah. Aye-aye yang menyerupai wajah yang uniknya hidup dengan memakan serangga. Cara mencari serangganya pun terbilang unik yaitu dengan cara mengetuk agar serangga nya keluar. Ketukannya sebanyak 8 kali lebih. Dengan tangan panjang aye-aye dengan mudah memakan banyak serangga.

4.Katak Transparan
Katak kaca ini sangat kecil ukurannya yang hanya sekitar 2,5 cm atau sebesar jari manusia dewasa. Keunikan katak ini bisa di lihat dari tubuhnya yang bisa kelihatan atau transparan. Organ – oragan tubuh katak bisa kita lihat dengan mata telanjag. Di dunia hanay dijumpai sekitar 50 spesies katak transparan yang berhasil di identifikasi oleh ahli.

5.Blobfish

Ini juga termasuk ke dalam hewan yang sangat unik dan lucu. Lihat saja dari tampangnya. banyaknya perburuan akhir-akhir ini terhadap blobfish yang ada di australi di takutkan hewan unik ini akan punah. Untuk makananya blobfish memakan organic yang terdapt di dalam laut yang dalam.